Kejuaraan Offroad Nasional Digelar di Tengah Kota Jember, Angkat Pariwisata Lewat Adrenalin
REDAKSIFTV.COM Jember – Ratusan offroader dari berbagai daerah di Indonesia berkumpul di Jember dalam ajang National Championship Racing Adventure 2025, yang digelar di sirkuit kawasan perumahan Bernady Land, Kecamatan Patrang.…